- Kondisi Ekonomi Desa Sukamakmur
Desa Sukamakmur dikenal sebagai desa agraris,
memiliki potensi alam yang cukup prospektif bagi pengembangan perekonomian
wilayah ditingkat desa. Sesuai dengan potensi ekonomi desa yang ada,
perekonomian di Desa Sukamakmur masih mengandalkan pada sektor
pertanian sebagai basis dan penggerak roda perekonomian wilayah. Pertanian
sebagai sektor unggulan sampai saat ini masih memiliki peran yang dominan dan
strategis bagi pembangunan perekonomian baik sebagai: penyedia bahan pangan,
bahan baku produk olahan, peningkatan pendapatan desa dan masyarakat serta
penyerapan tenaga kerja dalam jumlah yang signifikan.
Sumberdaya yang ada saat ini yang menjadi potensi
ekonomi yang unggul adalah dibidang pertanian dengan beberapa produk yang
dihasilkan meliputi: padi, jagung, kedelai, ubi, kacang panjang, kacang tanah,
mangga, rambután, jeruk dan tanaman palawija lainnya.
Secara umum matapencaharian penduduk Desa Sukamakmur
dapat diklasifikasikan dalam beberapa bidang yaitu sesuai dengan tabel sebagai
berikut :
NO.
|
URAIAN
|
JUMLAH
PENDUDUK
|
1
|
2
|
3
|
Pertanian
|
10.002
|
|
2.
|
Industri Pengolahan
|
47
|
3.
|
Konstruksi / Bangunan
|
66
|
4.
|
Perdagangan, Rumah Makan,
Jasa
|
89
|
5.
|
Transportasi, Pergudangan dan
Komunikasi
|
48
|
6.
|
Perbengkelan
|
24
|
7.
|
Dan lain-lain
|
16
|
|
JUMLAH
|
10.292
|
Tidak ada komentar:
Posting Komentar
syukuri nikmat pemberian yang MAHA KUASA agar lebih baik menjalani kehidupan di Akihrat kelak.